Menu makanan untuk pemain sepak bola harus benar-benar diperhatikan. Karena ini berhubungan erat dengan stamina para pemain. Menu makanan yang baik bagi pemain sepak bola adalah yang dapat memberikan kebutuhan nutrisi dan gizi yang cukup bagi para pemain. Bagaimana agar para pemain nantinya memiliki stamina yang kuat dari mulai awal pertandingan sampai berakhirnya waktu pertandingan pemain tidak mengalami penurunan stamina tubuh.
Jika diibaratkan sebuah kendaraan, bagaimana agar kendaraan itu dapat bergerak dengan cepat dan lincah tanpa terhambat oleh beratnya bahan bakar yang dibawa. Begitu juga menu makanan bagi para pemain sepak bola bagaimana agar makanan yang dimakan sebelum pertandingan sepak bola dapat memberikan tenaga namun tidak membebani system pencernakan para pemain.
Tujuan utama menyediakan makanan bagi atlet sebelum pertandingan adalah untuk bahan bakar tubuh. Strategi terbaik adalah untuk memilih makanan rendah lemak. Karena lemak memakan waktu lebih lama untuk dicerna menjadi tenaga, sehingga makanan tinggi lemak dapat membuat atlet kurang bertenaga, perut berat dan membuat stamina tubuh berkurang.
Makanan yang harus dihindari saat pra pertandingan adalah seperti daging goreng, kentang goreng, daging, dan sosis. Sebaliknya, pilihlah makanan yang mendukung protein lebih ramping dan karbohidrat seperti roti, sereal, dan roti panggang. Daging panggang, tomat bukan saus krim, susu rendah lemak, dan kentang panggang. Mengapa harus dipanggang? Karena untuk menghindari lemak. Untuk minuman sebainya minum air putih.
Contoh menu makanan bagi pemain sepak bola:
A. Menu makanan dan minuman saat akan pertandingan
Jika diibaratkan sebuah kendaraan, bagaimana agar kendaraan itu dapat bergerak dengan cepat dan lincah tanpa terhambat oleh beratnya bahan bakar yang dibawa. Begitu juga menu makanan bagi para pemain sepak bola bagaimana agar makanan yang dimakan sebelum pertandingan sepak bola dapat memberikan tenaga namun tidak membebani system pencernakan para pemain.
Tujuan utama menyediakan makanan bagi atlet sebelum pertandingan adalah untuk bahan bakar tubuh. Strategi terbaik adalah untuk memilih makanan rendah lemak. Karena lemak memakan waktu lebih lama untuk dicerna menjadi tenaga, sehingga makanan tinggi lemak dapat membuat atlet kurang bertenaga, perut berat dan membuat stamina tubuh berkurang.
Makanan yang harus dihindari saat pra pertandingan adalah seperti daging goreng, kentang goreng, daging, dan sosis. Sebaliknya, pilihlah makanan yang mendukung protein lebih ramping dan karbohidrat seperti roti, sereal, dan roti panggang. Daging panggang, tomat bukan saus krim, susu rendah lemak, dan kentang panggang. Mengapa harus dipanggang? Karena untuk menghindari lemak. Untuk minuman sebainya minum air putih.
Contoh menu makanan bagi pemain sepak bola:
A. Menu makanan dan minuman saat akan pertandingan
- 2 – 3 jam sebelum bertanding diberikan makanan berupa snack : Bakpia kacang, Roti + selai
- Minuman Jus buah 1 gelas
- Selama bertanding diberikan minuman : Air putih atau jus buah, Larutan isotonik (larutan yang mengandung unsur gula dan garam dalambentuk minuman atau dapat diberikan oralit)
- Jam 05.30 :
- Telur Ayam kampong direbus setengah matang
- Teh manis
- Jam 07.30 :
- Nasi Putih
- Daging ayam panggang
- Sup/tumis sayuran
- Ikan / udang
- Minuman Jus buah dan air putih
- Makanan ringan/ snack
- Minuman Air putih/ agar-agar manis
- Jam 12.00 :
- Nasi 2 piring
- Sayur asem
- Ikan bakar
- Tahu panggang isi daging
- Buah
- Minuman Teh manis
- Berger 2 potong
- Teh manis 1 gelas
- Jam 19.00 :
- Nasi 1½ piring
- Pepes ikan teri
- Soup sayuran
- Tahu /tempe/ ikan daging
- Minuman Jeruk manis / air putih
Posting Komentar
Posting Komentar